Ustadzah Ayu : Rajin Belajar, Niatkan Sekolah Untuk Menuntut Ilmu

Pelaksanaan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh SD Alam Muhammadiyah Banjarbaru yakni Upacara Pagi Senin, adapun pelaksanaan upacara kali ini dilaksanakan dihalaman Sekolah.

Pelaksanaan upacara pagi ini berlangsung lancar dengan petugas upacara dari kelas  IV. Yang dilatih oleh walikelasnya ustadzah Risda Meilia,S.Pd

Dalam amanatnya ustadzah Sri Rahayu berpesan agar senantiasa gigih dalam belajar di sekolah, karena sekolah adalah tempat menimba ilmu, " Mari kita niatkan dalam hati kita mulai dari sekarang bahwa berangkat ke sekolah untuk belajar dengan sungguh sungguh bukan hanya untuk bermain saja" tutur beliau.

Kegiatan upacara pun ditutup dengan bersalam-salaman seluruh siswa dengan para ustadz dan ustadzah SD Alam Muhammadiyah Banjarbaru.

Belum ada Komentar untuk "Ustadzah Ayu : Rajin Belajar, Niatkan Sekolah Untuk Menuntut Ilmu"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

"Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) tahun 2020 telah dibuka, Ayo daftar sekarang juga !!!"

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel